Seorang wanita dikabarkan terjatuh dari lantai 6 gedung graha pena makassar.
Wanita yang kemudian diketahui adalah seorang mahasiswi yang sedang kuliah praktik di gedung tersebut berasal dari salah satu kampus di Toraja.
Saat ini polisi masih melakukan penyelidikan terkait kasus ini apakah benar bunuh diri, atau tidak sengaja terjatuh dari lantai.
“kami masih belum bisa menyimpulkan bunuh diri atau terjatuh, kami masih menunggu hasil dari tim inafis”. Ujar Kapolsek Panakkukang, Kompol Abd Azis saat dikonfirmasi.
Dari hasil rekaman cctv, wanita ini diduga terjatuh antara pukul 06:03 – 06:30 Rabu (29/6/2022)